Minggu, 09 Oktober 2011
BAKTI SOSIAL DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT OLEH PRAMUKA PUTRI MA HIDAYATULLAH
Pramuka putri Ma Hidayatullah , dari dua regu yaitu regu dewi sri dan shinta menyelenggarakan Bakti sosial yang pertama kali di adakan sebagai wujud rasa solidaritas dan bakti kepada warga , kegiatan tersebut di laksanakan pada hari Jumat 8 september 2011 yang berlokasi di desa Pakisan Tlogosari Bondowoso .
Tujuan Kegiatan
1. sebagai wujud ke imanan serta Ketaqwaan kepada Allah. SWt
2. sebagai wujud pengamalan Dhasa darma Pramuka
3 .sebagai wujud kepedulian kepada
masyarakat yang kurang mampu.
dalam kegiatan ini di harapkan mampu mendidik serta menanamkan rasa kepedulian kepada sesama serta Masyarakat lebih mengenal Pramuka Ma Hidayatulla . yang merupakan salah satu lembaga pendidikan yang di miliki oleh YPPIS ( yayasan pondok pesantren salafiyah ) pakisan Tlogosari Bondowoso.
keterangan gambar : dari atas ke bawah
1. Anggota pramuka putri salafic
2. sedang memberikan sembako kepada warga
3. anggota pramuka sedang memberi sembako
4. persiapan apel malam jumat .
5. bedah ikan hiu air tawar heheheh
6. api unggun
7 . persiapan kemah
8 . praktek pkk ( sebelum baksos )
9. Eksekusi makan bersama heheheheh
doc pramuka salafic jumat ,8 sep 2011
.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar