Selasa, 05 Juni 2012

PESANTREN DAN PRAMUKA


 sahabat pramuka , tentunya sudah tak asing lagi di kalangan kita bahwa sanya pesantren adalah salah satu lembaga pendidikan yang tertua dalam perkembangan islam yang berada di indonesia . dimana pesantren tempo dulu merupakan salah satu basic pertahaan dan pengembangan kebudayaan islam serta merupakan salah satu lembaga pendidikan yang berorientasi dalam pendidikan islam , yang sampai sekarang lembaga tersebut selalu exsis keberadaannya dan selalu tetap istiqomah dalam mencetak kader - kader masyarakat yang mampu bersaing dan berkompeten di kalangan masyarakat.

 seiring dalam perkembangan zaman pondok pesantren mengalami berbagai macam fase - fase perubahan dan perkembangan baik dalam bidang organisasi dan bidang pendidikan . sebagaimana telah kita tahu sebelumnya , poondok pesantren yang semula pada zaman kolonial atau pra kolonial hanya memberikan pelajaran agama dan ilmu alat ( baca kitab ) , sesuai perkembangan zaman pondok pesantren sekarang sudah memberikan suplai pendidikn umum dalam kurikulum pendidikan yang berada di pesantren itu sendiri,baik berupa extra kulikuler dan pelajaran - pelajaran seperti Ilmu alam , ilmu Bahasa dan lainnya .

 sejenak kita lupakan tentang pesantren , marilah kita tengok kembali pendidikan yang ada di indonesia . jika kita ingat salah satu wacana " setiap warga indonesia berhak mendapatkan pendidikan yang layak dan salah satu tujuan pendidikan di indoesia ini adalah mencerdaskan generasi penerus bangsa indonesia yang berluhur dan memmiliki nilai patriotisme yang dapan membangun indonesia lebih maju dari sebelumnya .

 lah jika kita sudah mengetahui salah satu tujuan pendidikan di indonesia paling tidak pesantren sebagai salah satu lembaga pendidikan yang berbasis dengan agama . tentunya juga harus turut membenah diri dalam sistem pendidikan yang ada dan di terapkan di pesantren itu sendiri dengan mencetak kader - kader pesantren yang memiliki karakter sesuai dengan suri  tauladan kita yaitu Nabi Muhammad Saw yang merupakan panutan kita . maka dari itu menurut hemat pendapat  pesantern juga perlu memberikan bekal pengatahuan ke organisasian yang merupakan salah satu bekal ke masyarakat , karena kita harus sadar bahwa sanya manusia adalah mahluk yang butuh akan bantuan orang lain dan tidak dapat hidup sendiri . untuk mewujudkan hal tersebut paling tidak pihak pesanten harus memberikan wawasan ke organisasian dalam kurikulum tenrsebut , salah satu contoh wahana yang dapat mengasah para santri untuk mendapatkan skill terebut adalah dengan di adakannnya Organisasi Intra Madrasah ( osim ) yang merupakan wadah di mana santri mendapat stimulus untuk selalu hidup dalam kerja sama .

 dan tidak hanya santri di berikan pelajaran tentang ke organisasian . santri juga perlu di tanamkan rasa patriotisme dan nasionalisme yang merupakan salah satu bekal dalam memperjuangkan dan menjaga bumi pertiwi ini . salah satu wadah dalam pengembangan iini bisa melalui kegian Kepanduan ( kepramukaan ) yang merupakan salah satu organisasi tertua di indonesi . dalam organisasi tersebut palng tidaknya siswa dapat memahami wawasan kenegaraan dan dapat menumbuhkan sifat leadership yang merupakan impian dan wujud cita - cita pendidikan indonesia .



Tidak ada komentar:

Posting Komentar