Rabu, 04 April 2012

MANFAAT PISANG

Assalamualaikum .wr.wb
Salam Pramuka

Apa kabar sahabat pramuka  tentunya baik - baik saja bukan .? pada posting kali ini kita akan membahas tentang manfaat dari pisang . ayo semua pada tahu pada buah yang satu ini ....? aha tentunya sudah pada tahu sama pisang ,bagaimana tidak kenal sama buah yang satu ini wong di sekitar kita sangat banyak tumbuh pohonn ini dan selain itu buah ini sangat umum di temuai dalam lingkungan masyarakat dan sangat mudah tumbuh di lingkungan .

 selain buah pisang enak dimakan ,buah pisang juga memiliki segudang  manfaat bagi tubuh kita  yang tidak diragukan lagi . salah satu manfaat yang sangat besar dari pisang yaitu bagi ibu yang sedang hamil ,dimana kandungan asam folat yang ada dalam pisang sangat baik untuk perkembangan janin dalam perut ibu hamil dan tak hanya bagi ibu hamil manfaat pisang yang kedua adalah bermanfaat untuk menurunkan tekanan darah pada penderita hipertensi karena kandungan kalium yang ada pada buah pisang sangat membantu pada penderita hipertensi untuk menurunkan tekanan darah .kemudian , manfaat dari pisang yang sangat umum di masyarakat ,pisang sangat manjur dalam membantu mereka yang mempunyai masalah pada saluran pencernaan

 dan tak hanya dalam bidang kesehatan mafaat dari pisang pisang juga bermanfaat dalam masalah kecantkan atau kosmetik .dimana masker pisang sangat baik dalam membatu menjaga kulit dari radiasi dan sebagai antioksidan bagi kulit , dan tak hanya itu pisang dipercaya sangat baik dalam mengobati penderita depresi dan dapat menenangkan fikiran .

jadi sahabat pramuka .... sudah tahu manfaat dari pisang . ? semoga informasi kali ini sangat bermanfaat bagi pembaca .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar